artforia.com
Ingin Menikmati Matahari Terbit Saat Tahun Baru Di Jepang ? Ini Dia Lokasi Spesial Untuk Lakukan Hatsuhinode !
Berita Travel Jepang - Pergantian tahun 2019 memang sebentar lagi, setiap negara memilikia cara mereka masing-masing dalam menyambut hari pergantian tahun baru tersebut, di Jepang sendiri hari tahun baru menjadi hari yang sangat penting dan sakral jika dilihat dari kepercayaan agama Shinto dan Buddha di Jepang. Toshigami yang merupakan seorang dewa tahun baru, hasil panen dan juga leluhur dipercaya akan turun ke dunia pada saat matahari terbit dihari pertama tahun baru.